KABAR ALAM - Berita 10 Alasan Kuat untuk Berkemah di Pagergunung Campsite Desa Wisata Cibuntu Kuningan memimpin Top 5 Hits KABARLAM.com sepanjang Jumat, 27 Januari 2023.
Jika mau berkemah dan healing di akhir pekan ini ke Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, Pagergunung Campsite bisa jadi pilihan.
Ada banyak alasan nuat wisatawan untuk healing dan berkemah di Pagergunung Campsite yang merupakan salah satu daya tarik di Desa Wisata Cibuntu.
Di peringkat kedua ada berita Libur Imlek dan Long Weekend, Ini Rekomendasi Kolam Renang dengan Panorama Alam Indah di Kuningan.

Libur Imlek 2023 serta long weekend bisa dimanfaatkan untuk berwisata dengan keluarga ke kolam renang yang memiliki panorama alam indah.
Kemudian di peringkat ketiga ada berita Ini 4 Paket Wisata yang Ditawarkan Linggarjati Organizer PDAU Kuningan.

Perusahaan Umum Daerah Aneka Usaha (PDAU) Kuningan melalui Linggarjati Organizer memiliki 4 paket wisata menarik yang ditawarkan kepada wisatawan.
Di peringkat keempat ada berita Putri Malu, Si Pemalu yang Khasiatnya Sangat Tidak Memalukan.

Buat sebagian orang, fakta ini boleh jadi cukup mengejutkan. Sebab, kalau dilihat sepintas, putri malu (Mimosa pudica) seperti tanaman yang tidak punya nilai apa-apa.
Sedangkan di peringkat kelima ada berita Update Harga Tiket Masuk Teras Cibulakan Kuningan Tahun 2023.

Artikel Terkait
Top 5 Hits 22 Januari 2023, Video Viral Buaya 'Antarkan' Jasad Balita Masih Banyak Dicari
Top 5 Hits 23 Januari 2023, Warganet Berterima Kasih kepada Buaya 'Pengantar' Jasad Bocah Mendominasi
Top 5 Hits 24 Januari 2023, Keheranan Warganet terhadap Buaya 'Antar; Jasad Balita Masih Viral
Top 5 Hits 25 Januari 2023, Dua Konflik Buaya dan Manusia Masih Banyak Dicari
Top 5 Hits 26 Januari 2023, Rekomendasi Kolam Renang dengan Panorama Indah di Kuningan Paling Banyak Dicari